Zaiful Bokhari Resmikan Posyandu di Rukti Sediyo

Bupati Lampung Timur, Zaiful Bokhari meresmikan posyandu dengan pengguntingan pita di Desa Rukti Sediyo, Kecamatan Raman Utara, Senin (17/2/2020). Foto: Ist
Lampung Timur - Bupati Lampung Timur, Zaiful Bokhari meresmikan posyandu di Desa Rukti Sediyo, Kecamatan Raman Utara, Senin (17/2/2020).
Peresmian ditandai dengan pengguntingan pita oleh Zaiful Bokhari. Zaiful mengatakan, dengan keberadaan posyandu tersebut diharapkan bisa meningkatkan pelayanan kesehatan kepada ibu dan anak.
"Di Desa Rukti Sediyo kini telah berdiri posyandu desa, yang mana baru saja kita resmikan dengan pengguntingan pita. Mudah-mudahan dengan adanya posyandu ini dapat membantu masyarakat kita terutama dalam rangka memberikan pelayanan kepada ibu dan anak-anak,” kata Zaiful.
”Saya juga menghaturkan ribuan terima kasih kepada pak kades dan jajaran yang telah mendirikan bangunan ini. Insya Allah akan bermanfaat bagi masyarakat," ujar Zaiful. (Adv Kominfo)
Berita Lainnya
-
Tak Perlu ke Sukadana, Warga Lamtim Selatan Segera Nikmati Samsat Drive Thru Baru
Kamis, 10 Juli 2025 -
Merawat Tradisi, Merajut Harmoni Lewat Kirab Budaya di Lampung Timur
Rabu, 09 Juli 2025 -
Polisi Tangkap Komplotan Pencuri Motor di Labuhan Ratu Lamtim
Jumat, 04 Juli 2025 -
Tambang Pasir Ilegal di Labuhan Maringgai Disegel, DLH dan ESDM Lampung Pasang Plang di Enam Titik
Kamis, 03 Juli 2025
Peresmian ditandai dengan pengguntingan pita oleh Zaiful Bokhari. Zaiful mengatakan, dengan keberadaan posyandu tersebut diharapkan bisa meningkatkan pelayanan kesehatan kepada ibu dan anak.
"Di Desa Rukti Sediyo kini telah berdiri posyandu desa, yang mana baru saja kita resmikan dengan pengguntingan pita. Mudah-mudahan dengan adanya posyandu ini dapat membantu masyarakat kita terutama dalam rangka memberikan pelayanan kepada ibu dan anak-anak,” kata Zaiful.
”Saya juga menghaturkan ribuan terima kasih kepada pak kades dan jajaran yang telah mendirikan bangunan ini. Insya Allah akan bermanfaat bagi masyarakat," ujar Zaiful. (Adv Kominfo)
- Penulis : Kupastuntas
- Editor : Didik Tri Putra Jaya
Berita Lainnya
-
Kamis, 10 Juli 2025
Tak Perlu ke Sukadana, Warga Lamtim Selatan Segera Nikmati Samsat Drive Thru Baru
-
Rabu, 09 Juli 2025
Merawat Tradisi, Merajut Harmoni Lewat Kirab Budaya di Lampung Timur
-
Jumat, 04 Juli 2025
Polisi Tangkap Komplotan Pencuri Motor di Labuhan Ratu Lamtim
-
Kamis, 03 Juli 2025
Tambang Pasir Ilegal di Labuhan Maringgai Disegel, DLH dan ESDM Lampung Pasang Plang di Enam Titik